Selamat Datang di Situs Web MES Surakarta!
MES Surakarta Sukses Gelar Program “The Apprentice”
Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) Surakarta sukses menggelar program perdana The Apprentice bertajuk “Mewujudkan Generasi Ekonom Syariah yang Profesional” pada Sabtu (20/9/2025). Program yang bertujuan mencetak wirausahawan muda berwawasan ekonomi syariah ini resmi dibuka oleh Wakil Wali Kota Solo, Astrid Widayani.…




